Proses Keluar Pelabuhan (inbound drayage container)

 

                                                       Photo by nikko osaka on Unsplash

1.Menuju pabrik

proses ini dimulai ketika truk mendapat order dari forwarder, kemudian truk dari garasipool bergerak menuju terminal untuk mengambil peti kemas yang akan di delivery dari terminal Peti kemas diantar menuju pabrik atau gudang untuk dibongkar seluruh isi muatannya (stripping);

 

2.Menuju depo

peti kemas kosong yang sudah dikeluarkan isinya di pabrik, akan disimpan di depo peti kemas kosong;

 

3.Menuju garasi truk

truk peti kemas akan menuju garasi setelah mengantarkan peti kemas kosong ke depo.

Post a Comment

0 Comments